Langsung ke konten utama

Pelaksanaan Padat Karya Tunai Desa, Dalam Peningkatan Jalan Usaha Tani

 








π˜Ώπ™šπ™¨π™– 𝙏π™ͺπ™–π™ π™šπ™₯𝙖 π™‰π™šπ™¬π™¨-Melalui Dana Desa Tahun anggaran 2022, Pemerintah Desa Tuakepa membangun jalan (rabat) jalan usaha tani di Dusun B Lewoteluma Desa Tuakepa kecamatan Titehena Kabupaten Flores Timur.

"Jalan yang terkenal dengan nama Jalan kantong produksi ini merupakan akses para petani ke perkebunan komoditas dan pangan pertanian. 

Dengan adanya pembangunan Jalan rabat panjang 330 m, lebar 3 m dan tebal 10 cm ini semoga dapat mempermudah akses dan mobilitas, meningkatkan produktivitas serta taraf perekonomian para masyarakat.(Tkp)



Postingan populer dari blog ini

Musyawarah Penetapan Dokumen RKPDs Dan APBDs Desa Tuakepa Tahun Anggaran 2023

πŸ“‘π˜Ώπ™šπ™¨π™– 𝙏π™ͺπ™–π™ π™šπ™₯𝙖 π™‰π™šπ™¬π™¨- Musyawarah Penetapan Dokumen Rancangan Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDs) & APBDs Desa Tuakepa Tahun Anggaran 2023 (senin,13/02/2023) Musyawarah berlansung di Aula Kantor Desa Tuakepa, yang di hadiri oleh kasi PMD yang mewakili Camat Titehena, Pendamping Lokal Desa, Kepala Desa berserta stafnya, Ketua BPD Bersama Anggota, unsur-unsur Lembaga Kemasyarakatan Desa serta warga Desa  Tuakepa. Musyawarah berlangsung aman dan kondusif, sehingga dapat melahirkan keputusan yang sah dengan menandatangani Berita Acara (Cq )